Selamat Datang....

Selamat Datang Di Blog Marsono Al-Fakir. Anda akan Mendapatkan Berbagai Informasi dari Blog ini

Selasa, 10 Mei 2011

6 Cara Menjaga Organ Jantung Agar Tetap Sehat dan Kuat

6 Cara Menjaga Organ Jantung Agar Tetap Sehat dan Kuat

6 Cara Menjaga Organ Jantung Agar Tetap Sehat dan Kuat


Dalam tubuh manusia, jantung terletak sebelah kiri sedikit dari tengah dada, dan di belakang tulang dada (sternum). Ia diselaputi oleh kantung yang dikenali sebagai perikardium dan dikelilingi oleh peparu. Secara nyata, jantung orang dewasa mempunyai berat sekitar 300-350 g.

Ia terdiri dari empat ruang, dua atrium di atas dan dua ventrikel di bawah. Jantung atau dalam bahasa Inggeris dikenali sebagai heart (Latin, cor) merupakan organ berongga yang berfungsi mengepam darah melalui saluran darah dengan denyutan yang sekata yang berulang-ulang.

Istilah kardium bermaksud berkaitan dengan jantung, berasal dari perkataan Greek kardia untuk ”jantung”.Jantung perlu dijaga agar dapat menjalankan fungsinya dengan baik. Salah satu yang perlu dihindari adalah penyakit jantung koroner yang merupakan salah satu penyakit yang berbahaya yang bisa menyebabkan serangan jantung.

Untuk melakukannya, kita perlu mengetahui bagaimana caranya agar jantung kita tetap sehat dan kuat, apa yang harus dihindari dan apa yang dapat dilakukan untuk menjaga kesehatan jantung.

Berikut 6 cara menjaga organ jantung agar tetap sehat dan kuat:


1. Olahraga secara teratur


2. Berhentilah merokok dan hindari minuman beralkohol.


3. Istirahat yang cukup. Atur jadwal kegiatan harian Anda agar terhindar dari stres.


4. Lakukanlah latihan yang berguna untuk mengurangi stres seperti terapi relaksasi, yoga dan meditasi.


5. Banyak tertawa juga merupakan obat yang baik.


6. mengonsumsi lebih banyak makanan seperti beras, sayur-sayuran (buncis, bayam, dsb), buah-buahan, ikan, biji-bijian dan yogurt.




Jagalah jantung Anda dan tetaplah sehat dan kuat. Dengan 6 cara menjaga organ jantung agar tetap sehat dan kuat.

Orang lain mencari artikel ini dengan keyword :

organ jantung (14), organjantung (7), tips menjaga jantung (5), menjaga jantung tetap sehat (5), agar jantung kuat (4), gimana cara nya supaya jantung kita kuat (4), menjaga jantung (4), cara menjaga jantung (3), cara menjaga jantung agar tetap sehat (3), cara menjaga jantung tetap sehat (3)

Artikel 6 Cara Menjaga Organ Jantung Agar Tetap Sehat dan Kuat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar